• Kamis, 21 Januari 2021

    ARTI LAGU GUNDUL2 PACUL DAN CUBLEK2 SUENG


    Lagu Cublek-Cublek Suweng Lagu Gundul-Gundul Pacul
    Jawa Tengah
    Jawa Tengah

    tangga nada slendro biasanya menggunakan susunan yang berbunyi seperti nada-nada do – re – mi – sol – la. Lagu yang menggunakan tangga nada ini memberi kesan gembira dan lincah. Salah satu contoh lagu dengan tangga nada slendro ini adalah lagu Cublak-Cublak Suweng dari daerah Jawa Timur. Tangga nada pelog biasanya menggunakan susunan nada yang berbunyi seperti nada-nada do – mi – fa- sol – si. Salah satu lagu daerah yang menggunakan tangga nada ini adalah lagu Gundhul Pacul dari Jawa Tengah.
    Tempat Suweng
    Suweng-nya berserakan
    Baunya dituju anak Kerbau
    Bapak ompong menengok kanan kiri
    Siapa tertawa dia yg menyembunyikan
    Hati nurani kedelai kosong tanpa isi
    Hati nurani kedelai kosong tanpa isi
    Hati nurani kedelai kosong tanpa isi
    Hati nurani kedelai kosong tanpa isi
    Gundul gundul cangkul, tidak hati hati

    Membawa bakul (di atas kepala) dengan tidak hati hati

    Bakul terguling, nasinya tumpah sehalaman

    Bakul terguling, nasinya tumpah sehalaman

    Untuk Lebih Lengkap
    Silahkan Download Di Sini!!!
    Cara Download :
    1. Klik Link/ Tulisan Download
    2. Anda akan menemukan halaman baru adf.ly/
    3. Klik pojok kanan atas Skip.

    4. Pilih tombol Allow pada pojok kiri atas
    5. Kini anda bisa Download  Gratis

    Artikel Terkait:

    0 komentar:

    Posting Komentar

    >